Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2021

Tips Riasan Saat Berlibur

Gambar
  Riasan atau yang sering disebut dengan makeup sudah menjadi ciri untuk seorang wanita. Riasan digunakan untuk mempercantik diri agar terlihat lebih anggung dan attractive, umumnya angat penting untuk wanita mengenakan riasan dalam sekala ringan atau riasan yang tebal. Apalagi ketika sedang berlibur, pastikan tidak lupa untuk mengenakan makeup ya, karena tidak mau bukan terlihat pucat saat sedang berlibur apalagi jika sedang diabadikan.   Mengenakan makeup untuk berlibur tidak perlu riasan tebal, namun hal itu kembali lagi pada pilihan dan kenyamanannya. Biasanya untuk berlibura wanita mengenakan riasan yang simple dan natural, untuk menghemat waktu, dan bisa retouch agar riasan kembali lebih fresh. unsplash Di zaman semakin modern ini banyak referensi makeup yang dapat ditemukan diberbagai platform. Untuk meringkasnya, berikut adalah tips riasan simple dan natural untuk berlibur 1. Gunakan sunscreen Penggunaan sunscreen sangat diperlukan oleh semua orang, hal ini karena sunscreen b

Finch Coffee and Resto Bernuansa Ramah Lingkungan

Gambar
  Datang ke Bogor memang menjadi sasaran masyarakat ketika waktu libur telah tiba. Bogor memang kota dipenuhi dengan berbagai destinasi dan tempat yang cocok untuk berlibur. Namun, beberapa masyarakat pastinya jenuh jika mengunjungi hanya di daerah bogor ataupun puncak, salah satu alternatif wilayah yang bisa didatangi dan bisa menemukan suasana baru adalah Sentul. Daerah ini tidak jauh dari Bogor, lahan Sentul luas dan sepi pastinya jauh dari kemacetan karena posisinya berada dalam lingkungan tidak jauh dari tol. Di dalam Sentul City banyak tempat-tempat wisata atau kafe restaurant yang bisa didatangi untuk menghabisi waktu liburan. Salah satunya ada Finch Coffee and Kitchen. Tempat ini berada di Taman Budaya, Sentul City, Bogor, kafe sekaligus restaurant ini dikelola oleh Six Ounces @eatandtreats Daerah Sentul City terkenal dengan wilayahnya yang ramah lingkungan dan dikelilingi dengan hutan-hutan dan berada di sekitaran gunung. Untuk menyamakan suasananya, Finch Coffee and Kitchen i

Jungle Waterpark Dengan Wahana Yang Menyenangkan

Gambar
Banyak hal yang bisa dilakukan ketika berlibur, dengan memanfaatkan waktu tersebut dapat melakukan hal yang diinginkan. Menikmati liburan bisa dengan berbagai macam kegiatan salah satunya adalah menikmati wisata air. Wisata air di Bogor memang banyak mulai dari curug, arum jeram, hingga kolam renang. Jungle Waterpark adalah tempat wisata air yang berlokasi di bawah kaki Gunung Salak dan Pangrango. Waterpark ini adalah memiliki standarisasi kadar air yang baik dan terawat dan memiliki sertifikat IAAPA Waterpark ini memiliki banyak sekali wahan dan fasilitas yang dapat dinikmati oleh pengunjung. Jungle Waterpark juga memperhatikan pengunjungnya seperti anak dengan tinggi 80 cm memiliki harus memiliki tiket, Anak-anak di bawah 1 tahun dan lansia 50 tahun ke atas yang memiliki penyakit rentan atau menggunakan alat bantu, tidak disarankan untuk berkunjung demi keselamatan bersama. Wahana yang ada di wisata air ini ada Leisure Pool yaitu tempat kolam dengan air yang tenang sehingga pengunj

De Ranch Mega Mendung Wisata Bergaya Eropa

Gambar
  Ingin berkunjung ke negara kincir angin namun biayanya tidak cukup? Jangan khawatir karena kini Bogor memiliki wisata yang suasanya mirip dengan Belanda. De Ranch Mega Mendung Bogor namanya.  Bogor memang tiada habisnya ketika berurusan dengan destinasi wisata yang mencengangkan, indah, dan pastinya terjangkau. Tak perlu bingung ketika datang ke Bogor akan disambut dengan kemacetannya, karena kota hujan ini memiliki banyak sekali tempat wisata yang dapat dikunjungi bersama keluarga dan teman. Berwisata dengan orang terkasih memang menyenangkan, apalagi jika tempat dan suasanya mendukung seperti wisata destinasi De Ranch ini. Tempat wisata ini merupakan wisata yang sama seperti yang ada di Bandung, dapat dikatakan merupakan cabangan De Ranch Lembang. Konsep tidak jauh berbeda dengan yang ada di Lembang. Jika di lihat De Ranch Bogor memiliki spot-spot menarik seperti bangunan bergaya Eropa yang begitu detail seperti benar-benar sedang di Eropa. Bangunan khas tersebut pastinya bisa juga

Merawat Wajah Meski Sedang Berlibur

Gambar
  pinterest Liburan memang menyenangkan, walaupun begitu merawat wajah juga perlu diperhatikan meski sedang berlibur.  Perawatan wajah sangat diperlukan untuk menjaga kulit agar lebih sehat, terawat, dan mengurangi kerutan. Biasanya ketika sedang liburan banyak hal perlu dipersiapkan, mulai dari baju, aksesoris yang perlu digunakan, membawa makanan, dan membawa  skincare. Pastinya ketika setelah selesai liburan tidak ingin wajah terlihat kusam, kering, dan terdapat flek bukan? Maka dari itu pentingnya merawat kulit ketika sedang berlibur, pastikan tidak lupa memasukan skincare ke pouch agar tidak tertinggal. Berikut beberapa skincare yang perlu dibawa ketika sedang berlibur dan pastinya dapat digunakan oleh wanita dan laki-laki, check this out 1. Sunscreen Sunscreen yang paling dibutuhkan oleh semua orang, bahkan anak kecil pun sering memakai produk ini ketika sedang bermain di luar rumah. Sunscreen berguna untuk melindungi kulit dari paparan sinar matahari, karena ketika kulit terkena

Sisi Lain Puncak Bogor Kampung Sampay atau Kampung Arab

Gambar
  metropolitan Menjadi wilayah yang sering dikunjungi untuk liburan di akhir pekan, Bogor memiliki berbagai tempat untuk dikunjungi. Seperti Puncak Bogor, salah satu wilayah paling sering didatangi oleh masyarakat, jaraknya tidak begitu jauh dan dapat sampai dalam beberapa jam saja .  Transportasi ke Puncak Bogor bisa menggunakan kendaran pribadi dan transportasi umum . Tapi jika disadari ketika mengunjungi wilayah tersebut, sering kali melihat banyak orang-orang Timur Tengah berlalu lalang. Kebanyakan orang mengingat Puncak Bogor karena wilayahnya dipenuhi dengan orang Timur Tengah atau Arab, bahkan tak sedikit dari mereka menjuluki wilayah tersebut dengan Kampung Arab, hal ini karena banyak orang-orang Arab melewati wilayah tersebut dengan menggunakan baju putih dengan sorban di kepala mereka. Beberapa orang mengecap bahwa Puncak Bogor adalah Kampung Arab namun, tidak semua tempat disana dipenuhi dengan orang Timur Tengah, nyatanya banyak masyarakat sekitar tidak setuju dan mengelak.

Buah Bisbul, yang Enak sebagai Isian Pie

Gambar
  Bisbul adalah buah yang berkerabat dengan kesemek, berkulit bak beludru, berwarna ungu, dan berukuran sebesar bola  baseball . Barang kali dari itu buah ini dinamakan bisbul. Buah yang identik dengan kota talas tersebut hanya dijual di salah satu pasar tertua di Bogor, ditawarkan dengan kisaran harga Rp 40-85 ribu, tergantung siapa pembelinya. Buah bisbul merah keunguan dan kuning kecoklatan. Rasanya manis, mendekati rasa apel merah impor dari Amerika, namun tidak meneteskan cairan saripati ketika dilahap.  Selain disantap segar, buah bisbul bisa diolah menjadi aneka hidangan, seperti campuran minuman, komponen rujak, puding, dan isian pai (pie). Pai adalah penganan dengan kulit cenderung renyah (kering) dengan bermacam isian. Pai versi rasa asin, dikenal dengan isian ayam, daging asap, salmon yang ditutup dengan lelehan keju. Sedangkan untuk yang manis, kita mengenal  apple pie, fruit pie , atau pai susu. Percobaan kali ini adalah: kulit pai berisi buah beludru alias buah bisbul dan

Gunung Mas Bogor Jadi Destinasi Wisata Berkebun Teh

Gambar
  Wisata di Bogor memang tidak ada habisnya, dimana pun itu Bogor selalu bisa dijadikan tempat berwisata. Puncak Bogor merupakan salah satu wilayah incaran pengunjung ketika sedang berlibur. Tak hanya karena wisatanya, tetapi wilayahnya yang sejuk dan asri menjadi sasaran para penetap ibukota yang ingin menghilangkan penat dan meninggalkan sejenak polusi kota. Memang wilayah Puncak Bogor selalu menyuguhkan pemandangan luar biasa, jadi tak perlu heran jika banyak orang berbondong-bondong datang ke wilayah tersebut. Di Puncak Bogor terdapat wisata yang berkonsep Agrowisata yaitu, Agrowisata Gunung Mas atau bisa juga disebut Gunung Mas Agro Tourism. Kebun Teh Agrowisata Gunung Mas Kebun teh ini perkebunan milik PT. Perkebunan Nusantara VIII (PTPN VIII). Luas kebun teh ini ekitar 2.551 hektar serta terdapat pabrik tehnya, tiap harinya dapat menghasilkan 28 ton teh basah dan 6 ton teh kering. Tea Walk, adalah cara menyebut untuk berkeliling dan menikmati suasan kebun teh di Agrowisata G

Jangan Bosan! Putar Lagu Ini Untuk Menemani Perjalanan

Gambar
  Kalau lagi liburan apalagi roadtrip pasti lagu menjadi teman baik disepanjang perjalanan. Yap! Betul sekali, lagu memang tidak ada matinya. Bagaikan lilin di keadaan mati lampu, begitulah posisi lagu untuk mencairkan suasana agar perjalanan tidak terlalu garing. Ada kalanya ketika diperjalanan akan sangat bosan, apalagi saat malam datang bukan hanya bosan melainkan disambut oleh si ngantuk. Lagu menjadi teman baik para roadtrip untuk membangunkan suasana. Sekarang ini sudah banyak genre musik yang beredar seperti genre Lo-fi, indie, pop, pop-rock, country, reggae, dan masih banyak lagi. Selain jenis musiknya yang sudah banyak, platform untuk memutar lagu sekarang ini juga sudah banyak jenisnya. Tidak seperti dulu, perlu membawa kaset kemana-mana untuk memutar lagu, sekarang dengan menggunakan aplikasi dari gadget lagu dapat diputar. Inilah beberapa lagu yang dapat menemani perjalanan liburan agar lebih fun! 1. How Deep Is Your Love (Bee Gees) Lagu balad-pop ini ditulis dan dire

Leuweung Geledegan Ecolodge, Resort di Bawah Kaki Gunung Salak

Gambar
  Siapa yang tidak suka liburan, apalagi di akhir tahun? Semua orang pasti menunggu kedatangan hari itu untuk me refresh pikiran dan kegiatan dari penatnya pekerjaan, tugas, dan lainnya. Ketika itu orang sudah memiliki rencana untuk merayakan tahun baru bersama orang terkasih. Rancangan rencana sudah pasti bermacam-macam seperti berpergian ke luar negeri, ke luar kota, pergi ke tempat wisata, staycation, atau bahkan camping sambil menikmati matahari terbit. Hal tersebut pastinya sudah disiapkan dari jauh-jauh hari, sehingga sudah ada itinerary- nya dan rancangan keuangan. Liburan akhir tahun memang paling cocok dilakukan untuk membuat moment bersama orang tersayang saat menutup tahun dan membuka tahun yang baru. Liburan akhir tahun atau orang mengatakannya dengan libur tahun baru memang cocok dilakukan untuk berkumpul. Salah satunya dengan berkumpul di satu tempat dan bisa melakukan ritual tahun baru yaitu bakar-bakar! Rekomendasi tempat yang pas untuk merayakan tahun baru yaitu Leuw